Timnas Polo Air Indonesia Menang 7-5 Atas Singapore
Daftar Isi
SEA Games 2019 - Cabang Olahraga Polo air Putra Indonesia berpotensi menyumbang Emas perdana untuk Indonesia di ajang SEA Games 2019. kepastian ini di dapat usai Timnas Polo air Indonesia mengalahkan Tim Skuad Singapore dengan score 7-5.
Tim Polo air Indonesia memainkan laga ke tiganya di SEA Games 2019 menghadapi Singapore pada Kamis. Tim Polo air Indonesia menghadapi Tim kuat di Asia Tenggara sekaligus Juara bertahan yaitu Singapore menjadi motivasi tersindiri para pemain untuk meraih kemenangan.
Lewat permainan gigih Tim Merah Putih ahkhirnya mampu mengalahkan Singapore dengan score 7-5, Gol bagi Timnas Indonesia, Kemenangan yang di raih oleh Indonesia ini tercatat dalam Sejarah karena menjadi kekalahan Singapore pertama di ajang SEA Games.
Indonesia kini memuncaki Klasmen dengan Lima poin, Timnas Polo air Putra bisa memastikan juara sekaligus menyumbang Emas perdana untuk Indonesia jika bisa mengalahkan Malaysia di laga terakhir pada Jum'at Sore.
Posting Komentar