Sejarah Hawaii Yang Berkaitan Dengan Indonesia

Daftar Isi

Crisik - Tidak banyak yang tahu hubungan erat antara Hawaii dengan Indonesia khususnya Jawa, Padahal menurut Buku A Brief Of Hawaii ada hubungan khusus antara dua tempat yang berjarak 14 Jam penerbangan ini.

Pertanyaan muncul mengenai asal - usul Orang Hawaii, Dari mana datangnya para penghuni Pulau yang berada jauh dari Benua Amerika jauh dari Asia maupun Australia itu?

Salah satu versi menyatakan bahwa asal Orang Hawaii haruslah dari peradaban yang sesuai untuk bertahan hidup dalam keterbatasan Alam Hawaii. salah satu jawaban paling masuk akal adalah Orang India atau bagian lain dari sisi Selatan Benua Asia. Dugaan ini di dukung adanya Nama-nama khas Hawaii, seperti OAHU konon masih di temukan di India Timur.

Lalu dari mana Nama Hawaii, masih menurut versi yang sama Hawii berasal dari kata "Jawa ii" yang berarti Jawa Kecil. Disinilah kita menemukan hubungan erat antara Jawa dan Hawii

Posting Komentar